Paket Wisata ke Bromo dari Malang yang Hemat Budget

Paket Wisata ke Bromo dari Malang – Memilih paket wisata ke Bromo dari Malang merupakan langkah tepat untuk menjelajahi keindahan gunung dan sunrise. Dengan berbagai pilihan paket yang tersedia, wisatawan dapat menikmati berbagai aktivitas dan pemandangan menakjubkan di sana.

Paket dari Nahwa Tour dirancang untuk memaksimalkan pengalaman berwisata, mulai dari mengejar matahari terbit di puncak hingga menjelajahi kawah dan padang pasir. Fasilitas yang lengkap dan transportasi yang nyaman menjadi bagian yang tidak bisa diabaikan.

Paket Wisata ke Bromo dari Malang

Paket Wisata ke Bromo dari Malang

Paket wisata ke Bromo dari Malang dari Nahwa Tour cukup bervariasi dan bisa disesuaikan dengan keinginan. Untuk wisata ke bromo dari Malang paling recomended, bisa Anda simak di bawah ini.

1. Paket 3 Hari 2 Malam (Paket Tour Bromo Malang Batu)

Harga paket: Mulai Rp1,7 jutaan per orang.

Itinerary:

Hari 1: Eksplorasi Kota Malang dan Batu

08.00: Penjemputan di Stasiun atau Bandara Kota Malang.

09.00: Kunjungan ke Flora Wisata San Terra di Batu.

12.00: Makan siang.

13.00: Mengunjungi Museum Angkut atau Jatim Park 3.

17.00: Makan malam.

19.00: Check-in di penginapan dan waktu untuk istirahat.

Hari 2: Petualangan di Gunung Bromo

23.30: Bangun dan bersiap untuk petualangan di Bromo.

00.00: Perjalanan menuju area istirahat Bromo.

02.30: Transit dengan Jeep di area istirahat Bromo.

03.00: Perjalanan menuju titik matahari terbit.

04.00: Menyaksikan matahari terbit di Gunung Bromo.

06.00: Mendaki ke Kawah Bromo dan mengunjungi Pura Luhur Poten, serta menjelajahi Lautan Pasir, Padang Savana, dan Bukit Teletubbies.

10.00: Kembali ke area istirahat Bromo.

11.00: Perjalanan kembali ke Kota Malang.

14.00: Kembali ke penginapan dan waktu untuk istirahat.

18.00: Mengunjungi Batu Night Spectacular atau Night Paradise.

21.00: Kembali ke penginapan dan istirahat.

Hari 3: Wisata Petik Apel dan Belanja Oleh-Oleh

07.00: Sarapan di penginapan.

08.00: Check-out dan perjalanan menuju kebun apel untuk kegiatan petik apel atau mengunjungi Taman Selecta.

10.00: Berkunjung ke pusat oleh-oleh.

12.00: Makan siang.

15.00: Pengantaran ke Stasiun atau Bandara, trip berakhir.

2.     Paket 2 Hari 1 Malam (Paket Tour Bromo Malang)

Harga paket: Mulai Rp1,3 jutaan per orang. (Hubungi CS untuk penyesuaian harga)

Itinerary:

Hari 1: Eksplorasi Gunung Bromo

00.00: Penjemputan di hotel atau tempat yang telah ditentukan di Malang.

03.00: Tiba di area Gunung Bromo dan persiapan untuk menyaksikan matahari terbit.

04.00: Menikmati keindahan matahari terbit di Penanjakan 1 atau tempat lain yang direkomendasikan oleh pemandu.

06.00: Eksplorasi Kawah Bromo, Lautan Pasir, dan Pura Luhur Poten.

08.00: Sarapan di area Bromo.

09.00: Perjalanan menuju Savana dan Bukit Teletubbies.

11.00: Kembali ke Malang.

13.00: Makan siang di Malang.

14.00: Check-in hotel dan waktu bebas.

Hari 2: Jelajah Kota Malang

07.00: Sarapan di hotel.

08.00: Kunjungan ke Museum Angkut atau destinasi wisata lainnya di Malang.

12.00: Makan siang.

13.00: Eksplorasi Kota Malang, bisa mengunjungi Alun-Alun Kota Malang, Jodipan, atau tempat wisata lainnya.

16.00: Belanja oleh-oleh khas Malang.

18.00: Makan malam.

20.00: Kembali ke hotel atau pengantaran ke stasiun/ bandara untuk trip berakhir.

3.     Paket Open Trip

Harga paket: Mulai Rp375.000 per orang dari Malang (Hubungi CS untuk penyesuaian harga)

Itinerary:

Open Trip Bromo Midnight

23.30: Penjemputan partisipan trip di Kota Malang.

00.30: Perjalanan menuju rest area Bromo.

01.30: Transit dengan Jeep di rest area Bromo.

02.00: Perjalanan menuju Sunrise Point.

04.00: Menikmati pemandangan matahari terbit di Gunung Bromo.

06.00: Mendaki ke Kawah Bromo dan mengunjungi Pura Luhur Poten.

08.00: Eksplorasi Lautan Pasir (Pasir Berbisik).

09.00: Eksplorasi Padang Savana dan Bukit Teletubbies.

10.00: Perjalanan kembali ke rest area Bromo.

11.00: Perjalanan kembali ke Kota Malang.

12.00: Pengantaran di Kota Malang dan trip berakhir.

Infografis Paket Wisata Bromo

Keuntungan Memilih Paket Open Trip dalam Paket Wisata ke Bromo dari Malang

Dari beberapa pilihan paket wisata yang tersedia, paket open trip memiliki daya tarik tersendiri karena dianggap lebih praktis dan menguntungkan. Sebenarnya apa yang dimaksud dengan open trip? Jenis paket wisata ini menawarkan kegiatan tour dengan waktu dan destinasi yang sudah ditetapkan.

Dalam kegiatan tour tersebut peserta akan melakukan perjalanan wisata dengan rombongan yang belum dikenal. Perjalanan ini memiliki jadwal yang sudah ditentukan sehingga sebagai peserta tour Anda hanya perlu melakukan pemesanan dan terima beres saja. Lantas, apa saja keuntungan dari kegiatan open trip?

1.     Mengenal Destinasi Wisata Lebih Dalam

Menikmati liburan seorang diri memberikan kebebasan untuk mengunjungi berbagai destinasi wisata yang diinginkan. Namun tanpa menggunakan jasa tour guide maka hal itu akan membuat Anda jadi kurang memahami dan mengenal objek wisata yang dikunjungi secara lebih mendalam.

Berbeda jika menggunakan jasa tour agen yang sudah menyediakan fasilitas tour guide bagi peserta open trip. Sehingga memungkinkan Anda untuk menikmati liburan ke tempat wisata dan mengenal keunikan serta sejarah tempat wisata yang dikunjungi.

2.     Lebih Aman dan Nyaman

Perjalanan open trip yang disediakan dalam paket wisata ke Bromo dari Malang juga akan memberikan rasa aman dan kenyamanan lebih bagi peserta tour. Tentunya perjalanan wisata bersama rombongan tour akan lebih aman dibandingkan Anda hanya liburan seorang diri.

Selain itu, keberadaan tour guide yang sudah berpengalaman akan menginformasikan kepada peserta tour mengenai apa yang boleh dilakukan dan larangan selama mengunjungi objek wisata. Seperti yang diketahui, beberapa objek wisata sering memberlakukan larangan tertentu.

3.     Tidak Perlu Repot Memikirkan Itinerary

Jika melakukan liburan seorang sendiri ke tempat wisata, Anda harus memikirkan rencana kegiatan selama perjalanan secara lengkap dan aktivitas ketika tiba di tempat wisata. Membuat itinerary tentu bukan perkara yang mudah, karena harus mempertimbangkan banyak hal.

Namun dengan menggunakan jasa Nahwa Tour Anda tidak perlu repot memikirkan itinerary. Karena semua kegiatan sudah diatur dan terjadwal rapi sehingga Anda tinggal berangkat dan menikmati liburan dengan nyaman.

Dalam paket open trip ini Anda bisa memadatkan kegiatan tour ke berbagai tempat wisata menarik dalam waktu 1 hari saja. Dengan demikian tidak perlu mengambil cuti panjang dan bisa memanfaatkan waktu liburan yang didapatkan seperti di akhir pekan.

4.     Lebih Hemat Biaya

Keuntungan lain yang akan didapatkan ketika memilih paket open trip dalam paket wisata ke Bromo dari Malang adalah lebih menghemat biaya. Jika dibandingkan dengan solo traveling, maka biaya yang dikeluarkan untuk menikmati paket wisata open trip jauh lebih murah.

Pasalnya dari pihak penyedia jasa tour sudah menyediakan berbagai macam fasilitas lengkap yang terdiri dari transportasi dan akomodasi selama tour berlangsung. Dengan begitu Anda tidak perlu mengeluarkan biaya lebih karena semua sudah termasuk dalam pembayaran.

5.     Menambah Relasi Pertemanan

Selain mendapatkan pengalaman baru yang berharga karena mengunjungi berbagai objek wisata yang menarik. Dengan mengikuti program open trip dalam paket wisata, Anda juga akan berkenalan dengan teman baru di perjalanan.

Hal ini tentu akan sangat menyenangkan, karena dengan cara tersebut relasi pertemanan yang dimiliki bisa semakin luas. Bahkan tidak menutup kemungkinan bisa membuka peluang bisnis baru jika ternyata kenalan dalam tour tersebut memiliki usaha atau bisnis tertentu.

Paket Sudah Termasuk Apa Saja?

Nahwa Tour merupakan salah satu penyedia jasa tour and travel terbaik yang ada di Malang. Paket wisata ke Bromo dari Malang yang kami sediakan biasanya sudah termasuk dengan beberapa fasilitas di bawah ini.

1.     Antar Jemput

Paket wisata ke Bromo dari Malang yang ditawarkan sudah termasuk dengan antar jemput. Maksudnya, Anda akan dijemput dari posisi awal seperti hotel atau stasiun kereta. Selanjutnya akan dibantu untuk ke hotel atau langsung menuju ke Bromo.

Selanjutnya setelah selesai bisa diantar pulang secara langsung ke tempat drop off. Biasanya penjemputan ini dilakukan secara langsung ke stasiun, bandara, atau hotel terdekat.

6.     Air Mineral Selama Perjalanan

Selama melakukan perjalanan wisata, semua peserta akan mendapatkan gratis air mineral. Jadi, jika memang tidak membawa tidak perlu khawatir karena sudah termasuk ke dalam paket yang diberikan.

Jika membutuhkan jenis makanan tertentu, dianjurkan untuk memberi tahu terlebih dahulu sebelum keberangkatan. Tim akan membantu untuk membelikan dahulu dan nantinya bisa diganti saat perjalanan wisata dilakukan.

7.     Cinderamata dan Dokumentasi

Paket perjalanan biasanya sudah termasuk dengan cinderamata yang akan diberikan secara cuma-cuma. Namun, jika membutuhkan dalam jumlah banyak bisa membeli sendiri.

Selain itu, Nahwa Tour juga menyediakan dokumentasi selama melakukan perjalanan paket wisata ke Bromo dari Malang. Dokumentasi ini cocok sekali untuk Anda yang jarang sekali mengambil foto atau tidak mau repot dengan urusan fotografi.

8.     Akomodasi Sesuai Kebutuhan

Akomodasi akan diberikan jika memilih paket yang sudah termasuk dengan penginapan. Biasanya jenis akomodasinya bisa berupa motel atau hotel bintang 3 sampai 5. Jadi, pilih paket dengan harga yang sesuai budget.

9.     Sopir dan Tour Leader

Fasilitas ini sudah pasti didapatkan selama melakukan perjalanan atau Tour. Sopir biasanya akan diberikan untuk perjalanan selama beberapa hari atau sesuai dengan jenis paket yang nantinya akan dipilih.

Untuk pemandu wisata biasanya opsional sehingga bisa digunakan ataupun tidak. Jika tidak menggunakan pemandu wisata, biaya akan sama. Jika memakai tour leader atau pemandu wisata akan ada biaya tambahan.

Tips Liburan ke Bromo dari Jakarta

Bisakah Melakukan Private Tour?

Apabila ingin melakukan private tour Bromo, Nahwa Tour siap menjembatani dan membuatkan paket khusus. Biasanya paket ini cocok sekali untuk siapa saja yang ingin melakukan perjalanan dengan orang dengan jumlah terbatas atau dua orang.

Apabila Anda sedang merencanakan bulan madu ke Malang dan juga Bromo, layanan yang kami berikan akan membuat perjalanan makin menyenangkan. Bahkan, paketnya bisa dicustom sesuai keinginan.

Untuk private tour biasanya akan dikenakan tarif khusus. Untuk itu, disarankan untuk langsung menghubungi customer service yang tersedia dan mendapatkan paket wisata ke Bromo dari Malang yang diinginkan.

Setiap momen dalam perjalanan ini dirancang untuk memberikan kepuasan dan kenangan indah. Saatnya mengambil langkah dan memulai petualangan dengan Nahwa Tour spesialis wisata dan rent car terbaik di Malang.

Pilih paket wisata ke Bromo dari Malang yang sesuai dengan kebutuhan dan nikmati perjalanan yang luar biasa. Jangan lewatkan kesempatan ini, hubungi Nahwa Tour sekarang dan buat perjalanan ke Bromo menjadi pengalaman yang tak terlupakan.

5/5 - (1 vote)
Nur AsniNur Asni
04:45 04 Sep 23
Isna TaeniIsna Taeni
03:29 02 Sep 23
Cool
Ismi BaiqIsmi Baiq
12:59 03 Oct 22
We had a wonderful trip with Nahwa tour, Excellent management. good time we spent together my friends they enjoyed..sure i will recommend Nahwa tour to my friends will join again in future 🥰
Bayu GaraBayu Gara
12:49 03 Oct 22
It was very spectacular and so interested. Really² reccomended to you guys all that looking for something interesting but still keep your fill of pocket pants🤩
Alvina GiovanniAlvina Giovanni
10:31 03 Oct 22
Prompt and excellent service at all times which exceeded our expectations! Will definitely recommend to my family, friends and colleagues. A big thank you to Nahwa tour for being extremely helpful!
Niken PaxtonNiken Paxton
08:17 13 May 22
I used Nahwa Tour for 2 days (rental car & private trip Bromo Tour). Rental car Driver was polite, drive safely also communicative and helpful. Enjoyed the Bromo private trip and ended the trip with happiness. Overall the travel is very recommended and I will use the service again once I travel again to east Java, specially Malang. Thank you Nahwa tour for the best service!
js_loader

Pilihan Paket

Hubungi kami, jika ingin paket wisata secara custom Klik disini

Silahkan hubungi Customer Service kami dibawah untuk melakukan reservasi atau konsultasi. Kami siap melayani Anda.